فعالية تعليم اللغة العربية على أساس الذكاء الاصطناع في كلية الاقتصاد و الأعمال الإسلامية جامعة سيد على رحمة الله الإسلامية الحكومية بتولونج أكونج
DOI:
https://doi.org/10.55352/pba.v4i2.1211Keywords:
Arabic Language Education, Innovative-Interactive MediaAbstract
Dalam beberapa tahun terakhir ini, yang menarik perhatian para pengajar, baik guru maupun dosen adalah pemanfaatan Artificial Intelligence (AI) sebagai media pembelajaran digital. Banyak aplikasi dan fitur AI yang dapat digunakan dalam pembelajaran bahasa Arab. Dalam pembelajaran gramatikal dan tarjamah dapat digunakan fitur AI, seperti Neural Machine Translation (NMT), Google Translate dan ChatGPT. Dalam pembelajaran keterampilan istima’ dan kalam dapat digunakan aplikasi ICSApp (I Can See Application) dan Chatbot. Adapun dalam pembelajaran keterampilan qira’ah dan kitabah dapat digunakan aplikasi AI Canva. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan pembelajaran bahasa Arab di FEBI UIN SATU Tulungagung dengan memanfaatkan AI sebagai media pembelajaran digital. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan jenis deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, observasi partisipatif, dan analisis dokumen. Sumber data dalam penelitian ini adalah mahasiswa, dosen, dan dokumen. Hasil penelitian ini adalah deskripsi keefektifan pembelajaran bahasa Arab berbasis AI di FEBI UIN SATU Tulungagung dan tingkat efektivitasnya baik. Hasil survei menjelaskan bahwa pembelajaran bahasa Arab berjalan secara efektif, mayoritas mahasiswa memberikan reaksi sangat positif pada pemanfaatan AI sebagai media pembelajaran digital.
Downloads
References
Alfian, A. N., Putra, M. Y., Arifin, R. W., Barokah, A., Safei, A., & Julian, N. “Pemanfaatan Media Pembelajaran Audio Visual Berbais Aplikasi Canva.” Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat UBJ, 5(1) (2022): 75-84. https://doi.org/10.31599/jabdimas.v5i1.986
Alhassan, N. A., Saad Albarrak, A., Bhatia, S., &Agarwal, P. (2022). “A Novel Framework for Arabic Dialect Chatbot Using Machine Learning.” Computational Intelligence and Neuroscience, (2022). https://doi.org/10.1155/2022/1844051
Almurayh, AQ, “The Callenges of Using Arabic Chatbot in Saudi Universities.” IAENG International Journal of Computer science, 48(1) (2021). https://www.iaeng.org/IJCS/isues_v48/issues_1/IJCS_48_1_21.pdf
Ariska, A. R, “Efektivitas Metode Total Physical Response (TPR) Dalam Meningkatkan Perbendaharaan Kosakata Bahasa Arab Pada Maharah Qira’ah Untuk Siswa Madrasah Ibtidaiyah.” Prosiding Semnasbama IV UM Jilid 1 (2020): 49-60.
Baothman, F., Alssagaff, S., &Ashmeel, B, “Decision Support System Tool for Arabic Text Recognition.” Intelligent Automation and Soft Computing, 27(2) (2021). https://doi.org/10.32604/iasc.2021.014828
Dea Laraswati, Bunga, “Membongkar Teknologi Neural Machine Translation (NMT) dan Kelebihannya.” 2023. https://blog.algorit.ma/neural-machine-translation/. Diunduh pada hari Kamis, 24 September 2024, pukul 03.00 WIB.
Ernawati, S., Wati, R., Maulana, I., Tinggi, S., Informatika, M., Komputer, D., &Mandiri, N., “Penerapan Model Fountain Untuk Pengembangan Aplikasi Text Recognisi dan Text To Speaech Berbasis Android Menggunakan Flutter.” Prosiding Seminar nasional Aplikasi sains & Teknologi (SNAST). (2021). https://repository.nusamandiri.ac.id/index.php/repo/viewitem/16342
Hamdy, M. Z, “Pembelajaran Keterampilan Membaca (Maharah Qira’ah) Menggunakan Koran Elektronik (Al-Jaridah Al-Elektroniyah).” Syaikhuna: Jurnal Pendidikan Dan Pranata Islam, 11 (2020): 1-15.
Irma Rachmayanti & Muchammad Arifin Alatas, “Pemanfaatan AI sebagai Media Pembelajaran Digital dalam Foreign Language Development Program (FLDP) IAIN Madura.” Ghancaran: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 1(4) (2023): 219-224. http://ejournal.iainmadura.ac.id/index.php/ghancaran
Mathilda Gian Ayu, “Bantu Masyarakat Difabel, Dosen UNM Kembangkan Aplikasi ICSApp.” 2022. https://www.cloudcomputing.id/berita/bantu-masyarakat-difabel-dosen-unm-kembangkan-aplikasi. Diakses pada pada hari Selasa, 24 September 2024, pukul 03.00 WIB
Muawanah, R., & Rifa’I, A. F, “Analisis Keddudukan I’rab Kalimah Bahasa Arab Pada Kitab Al-Imrithi Menggunakan Algoritma Breadth First Search (BFS).” JISKA (Jurnal Informatika Sunan Kalijaga), 3(1) (2018). https://doi.org/10.14421/jiska.2018.31-06
Rahmatullah, R., Inanna, I., & Ampa, a. T, “Media Pembelajaran Audio Visual Berbasis Aplikasi Canva.” Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 12(2) (2010): 317-327.
Saleh, Y., & Issa, G. F, “Arabic Sign Language Recognition Through Deep Neural Networks Fine-Tuning.” International Journal of Online and Biomedical Engineering, 16(5) (2020). https://doi.org/103991/IJOE.V16105.13087
Soeprajitno, R. R. W. N, “Potensi Artificial Intelligence (AI) Menerbitkan Opini Auditor?” Jurnal Riset dan Akuntansi Dan Bisnis Airlangga, 4(1) (2019): 560-573. https://doi.org/10.31093/jraba.v4i1.142
Zein, A, “Kecerdasan Buatan Dalam Hal Otomatisasi Layanan.” Jurnal Ilmu Komputer JIK, 4(2) (2021): 18.
الكتب
Asyhar, R. Kreatif Mengembangkan Media Pembelajaran. Jakarta: Gaung Persada Press, 2011.
Batubara, Hamdan Husein. Media Pembelajaran Digital. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2021.
Eriana, Emi Sita & Afrizal Zein. Artificial Intelligence (AI), Purbalingga: Eureka Media Aksara, 2023.
Moleong, Lexy J. Metodologi Penelitian Kualitatif (Edisi Revisi). Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2018.
Santoso, M. A. Modul Materi Praktikum Mata Kuliah Pembelajaran Bahasa Arab: Istima’, Kalam, Qira’ah, dan Kitabah. STAIN Pontianak, 2011.
Sugiyono. Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualiotatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2019.